RAPAT PLENO DPTb DAN DPK PEMILU 2019
girirejo_administrator 19 Februari 2019 09:19:41 WIB
PEMILU 2019 merupakan hajad Negara Republik Indonesia dalam menentukan Pemimpin/Presiden untuk 5 (lima) tahun yang akan datang. selain untuk memilih Presiden dalam PEMILU 2019 juga memilih DPRD Kabupaten/Kota, DPRD Provinsi,DRP RI dan DPD. Guna Kelancaran PEMILU 2019 Maka Di setiap kecamatan di bentuk Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Di setiap Desa Juga Di Bentuk Panitia Pemungutan Suara (PPS).
Adapun Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Girirejo ada 3 Personil yang di bantu 3 Personil Kesekretariatan yang telah di Berikan SK oleh Lurah Desa/Kepala Desa. 3 (tiga) Personil Panitia Pemungutan Suara Dsa Girirejo Yaitu :
1. Wajiyanto
2. Sadiyem
3. Yuli Mariati
Sedangkan Personil Untuk Sekretariat Yaitu :
- Supriyanto
- Mujiyono
- Subariyun, S.Sos
PPS Desa Girirejo di Bantu Sekretariat PPS Desa Girirejo telah melakukan A5 Corner. Dari A5 Corner menghasilkan Data DPTb 0 dan DPK 0. PPS Desa Girirejo telah melaksanakan Rapat Pleno DPTb dan DPK yang merupakan tahapan dari PEMILU 2019 pada hari Jumat tanggal 15 Februari 2019. Yang di Hadiri oleh Seluruh Anggota PPS dan Sekretariatan dan Pengawas Desa. setelah Rapat Pleno berakhir dilanjutkan dengan Penandatanganan Berita Acara oleh seluruh PPS dan di adakan Serah terima Berita acara serta hasil A5 Corner kepada Pengawas Desa.
#PEMILIH BERMARTABAT NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA KUAT
Komentar atas RAPAT PLENO DPTb DAN DPK PEMILU 2019
Formulir Penulisan Komentar
Pengumuman
Kalender
Tautan
Mbangun Desa
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- PENGAMANAN DAN PANTAUAN MALAM TAHUN BARU 2025
- PENETAPAN & PEMBEKALAN PENGURUS KELOMPOK JAGA WARGA
- PENINGKATAN KAPASITAS BAGI KETUA RT
- PENINGKATAN KAPASITAS LPMK DAN POKGIAT LPMK
- APEL LINMAS KALURAHAN GIRIREJO KESIAPAN PENGAMANAN PILKADA TAHUN 2024
- MUSYAWARAH KALURAHAN PEMBENTUKAN PENGURUS BUMKAL GIRIREJO
- MUSYAWARAH KALURAHAN KEGIATAN BERBASIS SIDAMESRA
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License