PEMBERDAYAAN ANAK YATIM

RESA MEGA 29 November 2021 14:31:22 WIB

Sabtu, 20/11/2021Pukul 13.00 wib.
Pemerintah Kalurahan Girirejo menyelenggarakan kegiatan Pemberdayaan Anak Yatim. Kegiatan ini mengundang 19 Anak Yatim se - Kalurahan Girirejo, dan di hadiri oleh Lurah, Kamituwa, Bhabinsa, Bhabinkamtibmas, dan bpk Suhari, S Ag sebagai narasumber.
Pemberian peralatan sekolah dan bingkisan secara simbolik di serahkan oleh ibu Dwi Yuli Purwanti, SH selaku Lurah Girirejo kepada anak yatim se - Kalurahan Girirejo. Selain pemberian peralatan sekolah dan bingkisan, anak yatim yang hadir juga mendapatkan tausiyah dari bpk Suhari, S Ag

Komentar atas PEMBERDAYAAN ANAK YATIM

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License